KISI-KISI ULANGAN TENGAH SEMESTER KELAS I (SATU)
SD
AL-MUSTANIR TAHUN AJARAN 2014-2015
1.
PELAJARAN AGAMA
ISLAM
A.
AQIDAH.
·
Mengenal ALLAH SWT
Siswa dapat mengetahui siapa tuhannya , dengan sifat al-kholik ( )
Allah SWT menciptakan dirinya,orang tua pohon dll.
·
Allah menciptakan rasa pada
buah, berbagai bentuk ,warna dll missal buah rambutan dengan kulit berwarna
merah dan isi buah putih
·
Siswa dapat mengetahui
bagaimana cara bersyukur dengan kasih sayang Allah SWT dengan cara beribadah
dengan ikhlas kepadaNYA, berdoa, belajar dan berbakti pada orang tua
·
Siswa mampu mengetahui
bahwa Allah menyayangi diranya karna itu ia harus juga menyayangi makhluk Allah
seperti,tumbuhan hewan dan juga manusia. Diatara cara menyayangi sesame manusia
dengan berbuat baik pada mereka dan
tidak saling mengganggu. Cara menyayangi binatang dengan tidak melukainya dan
member makan , begitupula dengan tanaman dengan merawat nya menyiram dan
memberi pupuk.
·
Siswa juga mampu mengetahui
dan mempraktekan bagaimana cara menyayangi dirinya sendiri dengan senantiasa
bersikap sopan dimanapun berada berkata jujur dan rajin.
·
Rukun iman
Siswa mampu menyebutkan 6 rukun iman: iman kepada
Allah,malaikat,kitab-kitab,para Rosul ,hari kiamat dan juga takdir
·
Siswa juga mampu
menyebutkan contoh dalam alam semesta ini yang menunjukkan bahwa Allah itu ada
misalnya dengan adanya matahari yang bersinar,bulan yang bercahaya bahkan
penciptaan manusia itu sendiri, tidak mungkin terjadi karena kebetulan saja
pasti ada yang menciptakan.sebagaimana pensil untuk menulis pasti ada yang
membuatnya.
B.
ADAB ISLAM.(SAMPAI HAL 15
SAJA)
·
Siswa mampu menyebutkan
hal-hal yang dapat membuat rapih baik dirumah, dimasjid, dan disekolah.misalnya
hal yang membuat rapih dirumah dengan menata mainannya , buku –buku dan tempat tidur.contoh
hal yang membuat rapih dimasjid yaitu dengan dating lebih awal dan langsung
menata saf dan tidak membuat keributan,dan contoh hal yang membuat rapih
disekolah dengan duduk dengan rapi, berpakaian seragam sekolah dan tidak
mencoret-coret meja atau benda-benda yang ada disekolah.
·
Siswa dapat menulis
semboyan (
)artinya rumahku adalah surgaku
·
Siswa dapat menghafal hadis
tentang meluruskan saf yaitu( )
·
Siswa mampumenyebutkan
siapa tuhannya ,Nabinya,agama,dan kitabnya.
·
Siswa mampu bersyahadat
(
)yang artinya aku bersaksi tiada Tuhan selain Allah dan Nabi Muhamad
adalah utusan Allah SWT.
·
Siswa mampu menyebutkan
tertib ketika makan dengan cara mencuci tangan, membaca basmallah sebelum makan
dan makan dengan tangan kanan juga tidak dengan berdiri.siswa mampu menyebutkan
tertib ketika hendak tidur dengan membaca doa sebelum dan setelah bangun
tidur.tidur dengan miring pada lambung kanan.dan bangun tidur dengan merapihkan
kasur serta selimut.
·
Tertib ketika berangkat
sekolah dengan memeriksa kembali buku pelaraan alat tulis dan berangkat dengan
izin orang tua dan menyalami mereka sambil mengucapkan salam.
C.
FIQIH
·
Siswa dapat mengetahui
definisi wudhu yaitu bersuci dari hadat kecil dengan air yang suci
·
Siswa dapat menyebutkan
contoh hadas kecil seperti air kencing,kentut
·
Siswa dapat mngetahui air
yang boleh dipakai bersuci seperti air
hujan,sumur,salju. dan air yang tidak
boleh dipakai bersuci yaitu air yang tercampur najis dan juga air yang
telah beruba bau rasa dan warnanya
seperti air kopi, air the dll.
·
Siswa dapat menyebutkan
tata cara berwudhu dari awal hingga akhir seperti dengan niat dan membaca
bismillah,mencuci tangan , berkumur-kumur dan memasukkan air kehidung,membasuh
muka dan lengan sampai sikusebanyak 3 kali. Selanjutnya mengusap kepala dimulai
dari bagian depan hingga belakang dan kembalilagi kedepan langsung ketelinga
hanya sekkali saja, kemudian mencuci kalidan berdoa juga dengan tertib.
D.
BAHASA ARAB.
·
Penulisan huruf hijaiyyah
yang benar dari alif-sampai shod
·
Kosa kata(mufrodat)anggota
tubuh
seperti:ainun artinya mata, ro’sun artinya kkepala, syakrun artinya
rambut,udzunun artinya telinga,fammun artinya mulut,anfun artinya hidung.
·
Perkenalan dengan bahsa
arab.
Missal dira:Assalamualaikum
Naila: waalaikum salam
Dira : kaifa haluk ( )
Naila: ana bikhairin ( )
·
E.
TAHFID HADIS.
a.
Hadis tentang larangan
marah: “ la taghdob walakal jannah” artinya janganlah kamu marah maka surga
untukmu.
Maksudnya larangan kepada seorang mukmin untuk marah terhadap hal-hal yang berkaitan dengan
keduniaaan yang sepele.tapi kita harus marah ketika hokum Allah dilanggar.
b.
Hadis tentang berkata yang
baik.”kul khairon au liyasmut”.artinya berkatalah yang baik atau diam.
c.
Maksudnya perintah untuk
senantiasa menjaga lidah atau ucapan untuk slalu mengeluarkan kata-kata yang
baik atau lebih baik kita diam dari pada berbicara yang tidak bermanfaat.karena
diam itu emas.
F.
TAHFIDZ AL-QUR’AN.
Mulai dari surah al-fatiha sampai dengan surah al-bayyinah.
G.
PRAKTEK SHALAT.
Mulai dari takbiratul-ikhram sampai salam.dari gerakan yang benar menurut
sunnah rasulullah SAW
H.
DOA-DOA
·
DOA untuk kebaikan dunia
dan akhirat”robbana atina fiddunya hasanah wa fil akhiroti hasanah wakina
adzabannar”
·
Doa untuk kedua orang
tua”Allahummaghfirli waliwalidaiya warhamhuma kama robbayani soghiro’
·
Doa menjelang pagi.:
Allahumma bika asbahna wabika amsaina wabika nahya wabika namutu
wailaikannusyur.
·
Disunnahkan hafal sayyidul
istighfar.:allahumma anta robii lalilahailla anta kholaktani waana abduka waana
ala ahdika wawa’dika mastathoktu audzubika min syarrima sona’tu abuulaka binikmatika
alaiya waabuu bidzanbi faghfirliy fainnahu la yaghfiru dzunuba illa anta.
I.
TEMATIK
·
Sub tema aku dan teman
baruku
Siswa dapat menulis nama,dan memperkenalkan diri seperti namaku lani aku kelas satu.siswa dapat
berhitung jumlah teman
·
Tubuhku
Siswa dapat menulis anggota tubuh seperti kakki mulut perut dll dan dapat
mengetahui fungsinya seperti mata untuk melihat lidah untuk merasa manis asin
dan pahit dll.
·
aku merawat tubuhku
·
siswa dapat mengetahui cara
merawat tubuh dengan gosok gigi, mandi berolah raga dll,
·
dapat mengetahui alat-alat
yang dipakai untuk merawat tubuh seperti sisir untuk merapihkan rambut sampo
untuk membersihkan rambut
·
aku istimewa
siswa
dapat mengetahui dan menulis warna kesukkaanya,buah kesukaanya .siswa dapat
mengetahui bahwa setiap orang berbeda dan memiliki keistimewaan sendiri.meskipun
berbeda kita tetap harus saling menyayangi.diantara perbedaan adalah perbedaan
agama, suku,Negara cita-cita dll.
PELAJARAN BAHASA
INGGRIS
1.
KOSA KATA (Apple = apel, book = buku, cow = sapi,
door = pintu, eagle = elang, fish = ikan)
2.
KOSA KATA (morning = pagi, afternoon = siang,
evening = malam, good morning = selamat pagi, good afternoon = selamat siang,
good evening = selamat malam)
3.
PERCAKAPAN
A : Assalamu’alaikum, good morning
B : wa’alaikumsalam, good morning
A : How are you ?
B : I am fine, thank you
A : My name is Wati, what is your name?
B : My name is Wita
4.
Alfabet : a, b, c, d, e, dan f
Tidak ada komentar:
Posting Komentar